Knalpot Brong Meresahkan Warga, Anggota Polsek Datuk Bandar Sasar Kendaraan Roda 2
Tanjungbalai, LensaUpdate.com – Anggota Polsek Datuk Bandar Melaksanakan Patroli Dan Razia Kendaraan Roda 2 Yang Menggunakan Knalpot Brong, Senin (29/1/2024) Pukul 21.00 Wib. Kapolsek Datuk Bandar AKP REKMAN SINAGA, SH, MH menyampaikan bahwa Patroli dan Razia yang dilaksanakan ini bertujuan menekan dan meminimalisir kendaraan yang menggunakan knalpot brong di wilayah Kecamatan Datuk Bandar. “Untuk sasaran…